Saham adalah satuan nilai atau pembukuan dalam berbagai instrumen finansial yang mengacu pada bagian kepemilikan sebuah perusahaan. Dengan menerbitkan saham, memungkinkan perusahaan-persuahaan yang membutuhkan pendanaan jangka panjang untuk 'Menjual' kepetinggan dalam bisnis - saham (efek ekuitas) - dengan imbalan uang tunai. Ini adalah metode untuk meningkatkan modal bisnis selain menerbikan obligasi. Maka dari pada itu kami akan berikan Informasi Indeks Saham Dunia yang selalu update dari website kami, diberikan untuk membantu teman-teman didalam melakukan trading atau bertransaksi di dunia trading. Semoga membantu teman-teman.
2 comments
ane gak ngerti cara bacanya gan :)
@Arriyadh Prayugo
Waduh, ane cuman munculin nilai jual nya aja gan, kalau masalah ngerti ilmu finance nya ane belum cooba untuk share, ntar ane share yah.
Tq for visit