Kode Direktori - Belajar HTML |
Hello teman-teman, kali ini saya mau membahas tentang pembelajaran HTML. Mari kita kenali HTML Lebih dalam yuk.
Hypertext Markup Language (HTML) merupakan dasar untuk membuat sebuah halaman website. Dokumen dan aplikasi yang dapat berjalan di atas web browser, yang dimana umumnya memiliki format hypertext markup language (HTML). Meskipun sekarang terdapat banyak tool atau software yang dapat digunakan untuk merancang sebuah halaman secara WYSIWYG (What You See Is What You Get) , jadi apa yang anda lihat itulah yang paling anda dapatkan seperti frontpage, dreamwever, dll. Namun Anda harus tetap menguasai bahasa HTML tersebut. Karena HTML merupakan dasar apabila Anda ingin mempelajari dan mengenal lebih dalam tentang web programming. Hal ini menunjukan bahwa sangat penting sekali mempelajari dasar-dasar HTML. Karena itu untuk dapat melakukan pemograman aplikasi di atas web, Anda harus terlebih dahulu menguasai HTML nya tersebut.
Pada kali ini saya yang pertama saya akan bahas adalah tentang penggunaan kode-kode HTML, yang diantaranya:
- Struktur HTML
- Dasar penggunaan TAG
- Penggunaan Komentar
- Penggunaan Tag Break Row
- Penggunaan Tag Paragraf
- Penggunaan Tag Center
- Penggunaan Tag Heading
- Penggunaan Garis Horizontal
Semangat terus untuk belajar teman-teman.